TANGERANG–KABARDAERAH.COM
Tangerang-Banten (2/1/2025). Di balik Kemegahan serta kemewahan Bandara Internasional Soekarno Hatta Masih terdapat Aspek Sisi Kurang Perawatan dan pembiaran Serta kurang nya perhatian dari pengelola Bandara. PT.(persero) Angkasa Pura II atau Sering di sebut PT. PAP II (Persero). sebagai pengelola yang bertanggung jawab atas Otoritas pengelolaan Bandara di duga terkesan Cuek serta Mengabaikan Ke nyamanan penumpang Pesawat yang memakai Jasa dan fasilitas Bandara.
Dari Pantauan kami di lapangan terlihat pemandangan yang tidak Sedap ter lihat Kotoran Burung yang menempel sampai mengeras di biarkan begitu saja di Area Lobby terminal III Domestik Area Kedatangan, Ini Menimbulkan kesan Jorok dan tidak mengindahkan kebersihan serta ke indahan bandara yang di bangun sampai menghabiskan Anggaran yang sangat besar Menggunakan Uang dari hasil pajak Rakyat. Belum lagi Lantai Keramik Masih di Area yang sama yaitu Lobby Luar Kedatangan Domestik Banyak Lantai Keramik yang pecah dan di biarkan begitu saja tanpa ada perbaikan serta penggantian.
Hal ini akan meninggal kan kesan tidak baik bagi para Wisatawan pelancong dari luar Negeri yang Melihat nya Akan Meninggalkan Kesan serta nilai Buruk, Sekelas Bandara Internasional Soekarno-Hatta Cengkareng tidak Mengutamakan kenyamanan dan kebersihan Area Sekitarnya dan memberikan kenyamanan untuk pengguna jasa bandara.
Dari wawancara singkat kami di Lapangan Dengan Salah Seorang Penumpang Pesawat pengguna jasa terminal III Bandara ” Pemandangan tidak Sedap itu Mas banyak kotoran burung di Kaca Lobby luar Domestik di biarkan begitu saja gak di bersihkan” dan saat kami tanya pendapat nya tentang lantai keramik yang Pecah-pecah dia juga menjawab dengan Celetukan Masa Pengelola bandara gak Mampu beli keramik buat gantiin keramik yang Rusak berapa sih harga keramik atau granit ???. Celetukan Retno penumpang yang memberikan komentar pedas sekaligus sindiran untuk pengelola bandara.
dari penelusuran dan wawancara dengan salah seorang karyawan yang bekerja di terminal III, yang dia tidak mau di sebutkan Nama dan Perusahaan tempat nya bekerja. yang kami konfirmasi untuk di mintai keterangan bahwa lantai yang pecah itu sudah lama tidak di perbaiki bahkan di biarkan begitu saja kata nya.
Semoga PT.(persero) Angkasa Pura II bisa lebih memperhatikan kebersihan dan kenyamanan Bandara yang di kelola nya.
(Asep Sujana/Red)